Penulis: redaksi
Halaman: 28
Di media sosial tengah viral aksi seorang pria yang kerap membayar seenaknya saat makan di warung tegal (warteg). Aksinya pria tersebut terekam kamera CCTV saat makan di sebuah warteg di Jalan KH Wahid Hasyim, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Seusai menyantap makanan yang dipesan, pria itu terlihat beranjak dari tempat duduknya untuk melakukan pembayaran ke seorang […]
Dua grup band beraliran rock alternatif asal Amerika Serikat, The Fray dan Echosmith akan menggelar konser di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan Jakarta, 8 Juni 2024 mendatang. Mengambil tema Mempertemukan Jakarta, konser ini akan digelar dalam rangkaian acara Playboox.id yang menggelar Playboox 2024. Hal itu diungkapkan Director Playboox.id, Bambang Parikesit saat menggelar jumpa […]
Grup idola K-Pop yang baru saja lahir dari agensi JYP Entertainment, NEXZ mengumumkan daftar lagu untuk album single debut mereka mendatang bertajuk Ride The Vibe. Dilansir dari laman Soompi Sabtu (4/5/2024) rencananya ada dua lagu yang akan dirilis dalam album single debut NEXZ, yakni Ride The Vibe dan Starlight. Meskipun NEXZ disebut-sebut menjadi salah satu grup idola yang berkarier di Jepang, tetapi untuk […]
Depresi bisa dialami oleh siapa aja, termasuk menyerang wanita yang memasuki tahap perimenopaue sehingga sangat berpengaruh pada kegiatan sehari-hari. Dalam salah satu studi menyebut, wanita berisiko mengalami depresi sebesar 40 persen saat memasuki tahap perimenopaue. Dilansir dari laman Medical Daily, Sabtu (4/5/2024), perimenopause merupakan massa sebelum seorang wanita mengalami menopause yang ditandai dengan penurunan fungsi ovarium secara bertahap. Umumnya […]
Microsoft meluncurkan pembaruan baru untuk browser Edge dengan menambahkan sejumlah perbaikan keamanan dan stabilitas, serta tes kecepatan internet khusus. Fitur baru ini disebut Microsoft Edge lebih baik dari browser keluaran Google, yakni Chrome. Mengutip Tech Radar Sabtu (4/5/2024), pembaruan browser Microsoft Edge Versi 124.0.2478.80 telah menghadirkan tes kecepatan internet baru yang terpasang di sidebar, serta perbaikan yang bertujuan untuk […]
Tim Uber Indonesia akan melakoni laga final melawan tuan rumah China pada Minggu (5/5/2024) di Hi-Tech Zone Sports Centre Gymnasium, Chengdu, China. Dalam laga puncak ini, ganda putri Indonesia akan diwakili pasangan lama Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto. Pasangan ini comeback karena Apriyani Rahayu kondisinya belum pulih 100% setelah cedera. Fadia/Apriani sebetulnya sempat diturunkan saat melawan Korsel, […]
Para Uskup Katolik di Filipina, pada Sabtu (4/5/2024), mengajak jemaat di negara itu untuk berdoa memohon bantuan ilahi agar turun hujan, setelah negara kepulauan tersebut dilanda cuaca panas ekstrem. Meningkatnya suhu telah memaksa Pemerintah Filipina untuk menutup puluhan ribu sekolah selama seminggu terakhir. Diketahui, cuaca panas ekstrem akibat El Nino yang meluas melanda Filipina sejak […]
PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menambah jadwal reguler kereta cepat Whoosh dari sebelumnya 44 perjalanan per hari pada April 2024 menjadi 48 perjalanan per hari pada Mei 2024. “Penambahan perjalanan harian kereta cepat Whoosh ini didasari pada hasil evaluasi pada periode sebelumnya yang menunjukkan adanya kebutuhan penambahan perjalanan reguler,” kata GM Corporate Secretary KCIC […]
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menegaskan pihaknya akan menindak tegas jika ditemukan adanya jemaah haji yang tidak menggunakan visa haji. Jemaah haji yang tidak menggunakan visa resmi akan mendapat sanksi deportasi. Pernyataan tersebut diungkapkan Yaqut seusai meresmikan gedung dan perubahan status UIN Sayyid Ali Rahmatullah di Kabupaten Tulungagung Jawa Timur, Sabtu (4/5/2025). Dalam beberapa hari […]
TNI AL. Kodiklatal. Surabaya, 18 April 2024—- Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik-2) Kolonel Laut (P) Teddy Barata pimpin Apel Khusus antap dengan siswa Dikmata TNI – AL Angkatan 44 Gel. I Tahun 2024, sekaligus Halal Bihalal masih dalam suasana Idul Fitri 1 Syawal 1445 H/2024 M, bertempat di lapangan Apel Mako Satdik – 2, Makassar. Kamis […]