Ingin menikmati sajian minuman manis dan segar berbahan cendol? Yuk, coba resep ce hun tiau berikut ini. Sajian cendol gunting khas Pontianak ini punya cita rasa yang sangat khas dan istimewa. Selengkapnya, simak uraiannya di bawah ini.
Ditulis oleh redaksi pada Januari 17, 2024
Ingin menikmati sajian minuman manis dan segar berbahan cendol? Yuk, coba resep ce hun tiau berikut ini. Sajian cendol gunting khas Pontianak ini punya cita rasa yang sangat khas dan istimewa. Selengkapnya, simak uraiannya di bawah ini.
Bahan-Bahan
- 250 gram ce hun tiau siap pakai
- 1 bungkus agar-agar plain
- 800 ml air
- 3 sdm gula pasir
- pasta pandan secukupnya
Bahan Kuah Santan
- 200 ml santan
- 800 ml air
- 1/2 sdt garam
- 300 gram gula merah
- 300 ml air
- 3 sdm gula pasir
- 1 lembar daun pandan, ikat simpul
Bahan Pelengkap
- sagu mutiara yang sudah matang, secukupnya
- pasta kacang merah, secukupnya
- ketan hitam yang sudah matang, secukupnya
- kolang-kaling rebus, secukupnya
- es batu, secukupnya