OLAHRAGA
Halaman: 6
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung melaju ke perempat final All England 2024 setelah sukses menumbangkan Beiwen Zhang. Dalam laga dua gim di Utilita Arena, Gregoria mengemas kemenangan 21-19 dan 24-22 atas wakil Malaysia tersebut. Kemenangan ini membuat Gregoria memperpanjang rekor kemenangan atas Zhang menjadi 5-2. Dengan hasil ini maka sampai saat ini sudah tiga […]
Kiper Brighton & Hove Albion, Bart Verbruggen, menyatakan optimistis jelang leg kedua babak 16 besar Liga Europa melawan AS Roma di American Express Community, Inggris, pada Jumat (15/3) pukul 03.00 WIB, meskipun timnya saat ini tertinggal 0-4 dalam agregat. Verbruggen, yang berusia 21 tahun, menegaskan keyakinannya setelah menjadi pahlawan dalam kemenangan tipis 1-0 Brighton atas […]
Ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati tidak mampu memanfaatkan momentum sehingga kalah 14-21, 21-19, 18-21 dari pasangan Hong Kong Tang Chun Man/Tse Ying Suet di babak pertama turnamen bulu tangkis All England 2024. Dalam pertandingan yang dimainkan di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Selasa (12/3/2024), Rehan dan Lisa gagal memaksimalkan momentum di gim ketiga […]
Salah satu pemain voli terbaik di Indonesia saat ini, Rivan Nurmulki, terkena lemparan botol kaca saat mengikuti tarkam (antarkampung) voli di Sumenep, Jawa Timur. Tarkam voli itu berakhir rusuh. Kasus tersebut berawal ketika Rivan Nurmulki melakukan servis. Karena berhasil mencetak poin, mendadak dari arah tribun penonton ada seseorang yang melemparkan botol kaca ke arah kaki […]
Gol pada menit terakhir yang dicetak Diego Llorente menghindarkan AS Roma dari kekalahan ketika bertandang ke markas Fiorentina di Stadion Artemio Franchi, Florence, Senin (11/3/2024) dini hari WIB. Hasil Liga Italia antara Fiorentina vs AS Roma tersebut berakhir dengan 2-2. Hasil ini membuat Giallorossi menduduki posisi kelima di klasemen sementara dengan 48 poin. Fiorentina berada […]
TNI Angkatan Laut. Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Taekwondoin kembali mengukir prestasi, Brigjen TNI (Mar) Dr. Said Latuconsina M.M., M.T., M.Tr. Opsla mengatakan hal tersebut buah kerja keras dan kegigihan prajurit dalam berlatih. Setelah sebelumnya atlet karateka Lantamal IX Ambon meraih prestasi gemilang pada ajang Kejuaraan Nasional Karate Kasal Cup, tidak mau […]
Ganda campuran Indonesia Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja harus meninggalkan turnamen bulu tangkis French Open 2024 setelah dikalahkan Jiang Zheng Bang/Wei Yan Xin, 11-21, 13-21 di babak kedua, Kamis (7/3/2024). Menurut Dejan, mereka tampil buruk di babak kedua French Open 2024 yang digelar di Arena Porte De La Chapelle Paris, Prancis, tersebut. “Hari ini strategi kurang […]
Ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, mengakui permainan mereka sudah ditebak lawan sehingga terhenti di babak 32 besar French Open, Rabu (6/3/2023), Bermain di Arena Porte de la Chapelle, Paris, Prancis, Rehan/Lisa menyerah kepada unggulan kedua Yuta Watanabe/Arisa Higashino. Mereka tumbang setelah bermain tiga gim dan menyerah dengan skor 21-15, 15-21, dan 14-21. […]
Juara bertahan putra Jakarta Lavani Allo Bank ditantang tim pendatang baru Jakarta Garuda Jaya pada laga perdana kompetisi bola voli Proliga 2024. Jadwal Proliga 2024 akan dimulai di GOR Amongrogo, Yogyakarta, pada 25 April mendatang. Proliga 2024, kompetisi bola voli kasta tertinggi di Indonesia berlangsung 25 April hingga 21 Juli di sembilan kota besar di […]
TNI AL. Kodiklatal. Surabaya, 05 Maret 2024, —– Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah menggelar lomba tenis meja antar Satuan Kerja (Satker), sekaligus sebagai ajang unjuk gigi bakat terpendam Prajurit, PNS dan Ibu-Ibu Jalasenastri Kodiklatal. Dilaksanakan selama dua hari mulai tanggal 5 – 6 Maret 2024, lomba tenis meja yang mengangkat tema,”Mewujudkan Prajurit […]