Terputar

Title

Artist


Berita

Halaman: 254

  JAKARTA, – Dalam upaya meningkatkan Semangat Patriotik dan Jiwa Nasionalisme terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), telah dilaksanakan rangkaian kegiatan Pengibaran Bendera Merah Putih Raksasa berukuran 100×7 Meter, bertempat di Bukit dekat Pos Kodim Persiapan Satgas YPR 330/TD, Kampung Mamba, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Provinsi Papua Tengah, Senin (14/8/2023). Kegiatan ini dilakukan sebagai […]

  Puncak Jaya – Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI Ke-78, anggota Pos Ramil Yambi Satgas Yonif RK 115/ML bersama dengan Masyarakat Yambi melaksanakan pemasangan Bendera Merah Putih di Kampung Yambi, Distrik Yambi, Kabupaten Puncak Jaya. Sabtu (15/8/2023). Dalam keterangan tertulis pada hari Selasa tanggal 15 Agustus 2023, Danpos Ramil Yambi Letda Inf Hadi Priyono […]

  Ciamis – Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Jajaran Komando Distrik Militer (Kodim) 0613/Ciamis menggelar sejumlah turnamen terbuka. Open turnamen ini dilaksanakan untuk bersama-sama menyemarakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-78 di wilayah teritorial Kodim 0613/Ciamis. “Dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 0613/Ciamis menyelenggarakan sejumlah Open Turnamen. Kegiatan ini dilaksanakan hampir diseluruh wilayah […]

      KOTA TANGERANG, – Menyemarakan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke -78 tahun 2023. Polres Metro Tangerang Kota menggelar berbagai perlombaan khas kemerdekaan di halaman Mapolres Metro Tangerang Kota Perlombaan khas kemerdekaan RI ini dimeriahkan dengan menghadirkan Forkopimda Kota Tangerang, Kesbangpol, Dinas BPBD, MUI, FKUB, Polsek jajaran Polres Metro Tangerang Kota, […]

Densus 88 Antiteror Polri menangkap satu orang terduga teroris berinisial DE yang diduga merupakan karyawan KAI. DE disebut aktif sebagai pendukung ISIS lewat media sosial. “Salah satu pendukung ISIS yang aktif melakukan propaganda di media sosial dengan cara memberikan motivasi untuk berjihad dan menyerukan agar bersatu dalam tujuan berjihad melalui Facebook,” kata Karo Penmas Divhumas […]

  PAPUA,Intan Jaya – Kehadiran aparat keamanan yang ditugaskan menjaga keamanan dan ketertiban membuat Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP) di Intan Jaya tak leluasa lagi menebar teror. Dalam rangkaian peringatan semarak HUT RI ke-78, Satgas Yonif PR 330 Tri Dharma menegaskan bahwa Intan Jaya adalah wilayah kedaulatan NKRI dengan membentangkan bendera Merah Putih Raksasa sebagai […]

    Surabaya – Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menyerahkan dua unit KRI, yaitu KRI Pulau Fani-731 dan KRI Pulau Fanildo-732 untuk menambah kekuatan TNI AL. Penyerahan dua kapal tersebut dilakukan di Dermaga Madura, Koarmada II Ujung, Surabaya, Senin (14/8) kepada Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dan KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali. “Pada hari ini […]

PT Astra International Tbk (ASII) menyetujui pengangkatan komisaris independen perseroan. Pengangkatan komisari independen tersebut disetujui dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Astra International Tbk, Senin (14/8/2023). Head of Corporate Communications Astra International, Boy Kelana Soebroto mengatakan, RUPSLB ASII 2023 mengangkat Muliaman Hadad selaku komisaris independen perseroan, terhitung sejak ditutupnya rapat untuk masa […]

Kualitas udara di Jakarta menduduki peringkat teratas sebagai kota dengan tingkat polusi udara tertinggi di dunia. Imbasnya, sejumlah warga Ibu Kota mengaku mengalami sesak napas. Hendry (23) misalnya. Dia mengaku sering merasa sesak nafas, hingga kesulitan menghirup udara segar. “Wah terasa banget. Bisa sesak napas begini setiap hari. Bangun pagi bukannya menghirup udara segar, malah […]

Unit Pidana Umum (Pidum) Satreskrim Polres Mojokerto, Jawa Timur, membongkar kasus investasi bodong dengan total kerugian mencapai Rp 3,7 miliar. Petugas berhasil meringkus dua wanita dalam perkara ini, yakni Melania Widiastuti (28), warga Desa Sedati, Kecamatan Ngoro, Kabupaten Mojokerto dan Sulistyani (30) asal Desa Sumbergandu, Kecamatan Kenceng, Kabupaten Madiun. Modusnya, kedua pelaku melakukan jual beli produk […]