Menyusui bayi adalah hal yang menjadi rutinitas mom setelah melahirkan. Menyusui tentu bermanfaat bagi kesehatan bayi. Bayi membutuhkan ASI untuk memberi mereka asupan nutrisi, menambah berat badan, dan membantu perkembangan otaknya. Meski terdapat pilihan susu formula, manfaat yang diberikan ASI kepada bayi lebih baik.
Namun ternyata menyusui tidak hanya penting untuk bayi tetapi juga bagi mom. Bukan hanya rutinitas harian setelah melahirkan, menyusui akan memberi mom manfaat kesehatan. Melansir dari Parents berikut penjelasannya.